Snippet

PEMUDA ADALAH HARAPAN



Siapa yang tidak kenal dengan Al-Azhar. Salah satu lembaga sekaligus Universitas Islam tertua di Dunia, yang berpusat di Kairo, Mesir. Dan hingga saat ini Al-Azhar masih eksis dan berjalan sesuai dengan perkembangan zaman. Oleh karenanya sungguh beruntung bagi orang-orang yang diberi kesempatan untuk bisa menimba ilmu di Al-Azhar. Agar bisa menggali lebih jauh lagi ilmu dan khazanah keislaman. Selain itu Al-Azhar juga menawarkan metode yang bermacam-macam untuk menyalurkan ilmunya kepada siapa saja yang datang dengan niat untuk menuntut ilmu. Baik metode klasik maupun kontenporer. Dengan tidak melupakan metode sistem Talaqqi dan juga akademis. Dan dilengkapi dengan para Masyaikh dan Dosen yang tidak diragukan lagi keilmuannya. Makanya tidak heran kalau Al-Azhar sendiri dikunjungi ratusan ribu orang dari berbagai Negara, hanya untuk mencari ilmu. Termasuk Indonesia, salah satu Negara yang pelajarnya banyak menimba ilmu di bumi Kinanah ini. Dan penulis sendiri adalah salah satu dari sekian banyak itu. Saya teringat, ketika saya sedang mengikuti Muhadarah di kuliah, saat itu materi yang diajarkan adalah Bahasa Arab yang diajarkan oleh Dr. Abdullah Fatah. Sebelum ia menyampaikan materi pelajaran, ia mengatakan kepa-

Selengkapnya: http://www.hmm-mesir.com/2012/10/pemuda-adalah-harapan-segalanya.html#ixzz2FDZPHCDF

Leave a Reply